PIHAK YANG BERKEPENTINGAN DAN
LANGKAH STUDI KELAYAKAN
PIHAK YANG BERKEPENTINGAN DG SKB
. Pelaku Bisnis dan Investor
Berorientasi profit dan menambah Kekayaan
pemilik modal
. Kreditur
Adanya keamanan dari dana yang disalurkan
(terjaminnya pokok pinjaman dan bunganya).
. Pemerintah
perluasan kesempatan kerja, penghematan
devisa, pendapatan masyarakat
. Masyarakat
Akibat positif bagi kehidupan masyarakat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar